Contoh Pidato Bahaya Internet

Assalamu'alaikum wr wb. Selamat Pagi.

Kepada bapak Bpk Kepala Sekolah Yang saya hormati, serta teman-teman yang saya sayangi.

Pertama-tama marilah kita panjatkan puji dan syukur ke-hadirat tuhan yang maha esa,, karena berkat-nya lah kita dapat berkumpul di tempat yang berbahagia ini.

Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan pidato singkat saya yang bertema bahaya internet di kalangan remaja.

Hadirin yang saya hormati dan saya sayangi,, di era digital ini tak lagi asing bagi kita yang namanya internet, mengapa harus internet? Karena dikehidupan kita ini hampir sudah tidak bisa lepas dari dunia internet selain untuk mencari hal-hal penting di internet,, ternyata ada banyak bahaya di samping itu yang belum banyak orang ketahui, diantaranya kebocoran data, hadirin yang saya hormati dan saya sayangi tahukah anda bahwa saat kita mendapatkan wifi gratisan justru dapat menyebabkan kebocoran data? Nah justru itulah yang memancing kita agar semua data kita yang berada dalam ponsel atau alat elektronik kita dapat di curi diam diam bahkan data pribadi pun dapat dicuri, dalam dunia hacking teknik ini termasuk kedalam phising,

Kemudian ada juga berbagai jenis app, web dsb yang dapat menuntun kita ke hal-hal yang negative hal ini dikarenakan kurang nya perhatian orang tua kepada anaknya, dalam berselancar di dunia internet, kita ambil contoh, banyak nya video porno, atau mungkin yang sedang hangat-hangat nya yaitu video pembunuhan dan juga tauran yang sangat bebas peredaran videonya di internet, untuk anak-anak seumuran kita itu sangat mudah untuk terpancing mempraktekan apa yang mereka lihat, dari contoh ini bisa kita simpulkan bahwa kita harus selektif dalam berselancar di internet, internet bisa saja menjadi teman, tetapi di balik kebaikan pasti ada kejahatan maka dari itulah kita harus berhati-hati.

Semoga kita semua terhindar dari hal-hal negative yang dapat merugikan kita marilah kita mempersempit kemungkinan terjadinya tindak kejahatan dengan cara selektif-lah sebelum berbuat sesuatu.

Mungkin hanya ini saja yang dapat saya sampaikan kurang lebih nya mohon di maafkan, atau kalau ada masukan bisa lewat groub wa aja ya.

Terima kasih atas perhatian nya
Wassalamualaikum Wr. Wb

()

YANG MAU COPY SILAHKAN KE BLOG SAYA DAN PILIH SALAH SATU ARTIKEL DAN CARI CHAT ADMIN DI WA